
Sebuah harapan akan perubahan
dari kampus yang kesepian
Sepi dari sentuhan
Sepi dari perhatian
Ia kesepian
Kampus yang berlabel Islami
Belum bercermin diri
ada harapan dari penantian
Sosok yang mampu 
mengisi kampus kesepian
Ada Mesjid tapi retak
Ada bangunan tapi rusak
Ada mahasiswa hanya berlabel
Aku disini tak mengerti
Tiga orang akan bersaing
Menjadi rektor IAIN
Semoga bisa mengisi
Kampus yang kesepian
Kepada Anggota Senat
Pilihlah Rektor dengan jujur
Jagalah amanah
Followers
Sabtu, 02 April 2011
Menunggu Rektor IAIN baru
Entri Populer
- 
Bukit Aur Serumpun terletak di Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat. Minggu (19/02) lalu saya bersama rombongan kelas XII Agama mendaki ...
- 
Aurat secara bahasa bermakna “an naqsu” yang berarti kurang atau aib adapun secara istilah sesuatu yang tidak diboleh dilihat atau dipertont...
- 
“Dua kenikmatan yang kebanyakan orang terperdaya (lalai) tentangnya, yaitu kesehatan dan waktu luang.” Riwayat Muslim. Ketika badan seh...



 
 22.41
22.41
 Ilhammustafa
Ilhammustafa
 

 
0 komentar:
Posting Komentar